Demi memperbaiki citra bangsa yang kian digencar oleh banyaknya berita bohong, Masyarakat Anti Hoax mengajak warga Solo untuk lebih kritis saat menerima informasi. Dalam acara Car Free Day hari minggu kemarin, koordirnator masyarakat anti hoax Solo menuturkan kondisi berita-berita hoax yang sudah sangat diluar kendali.
Diharapkan dengan adanya kampanye-kampanye seperti halnya diatas dapat membantu masyarakat mengerti tentang bahaya sebenarnya HOAX.