Dengarkan di:
#CEKFAKTA #PodcastIndonesia #TangkalHoax #CoronaVirusFacts #LawanHoax #FactCheck #DigitalLiteracy
Tengah beredar di media sosial sebuah pesan berantai yang isi pesan tersebut mengklaim bahwa vaksin yang diberikan kepada balita khususnya generasi umat Islam merupakan salah satu trik pemusnahan massal generasi muda Islam. Beredar pula foto yang diklaim sebagai kartu nikah versi baru dengan empat kolom foto istri. Bagaimana penelusurannya? Bersama Co-Founder dan Fact-Check Specialist Masyarakat anti fitnah Indonesia (Mafindo) Aribowo Sasmito, inilah: Topik teratas periksa fakta Mafindo periode 28 Agustus – 3 September 2021. Hasil periksa fakta dengan tingkat engagement paling tinggi pada akun Instagram @turnbackhoaxid.
Podcast ini bisa anda simak di KBRPrime.id setiap Senin dan di aplikasi podcast lainnya.
*Kami ingin mendengar saran dan komentar kamu terkait podcast yang baru saja kamu simak, melalui surel ke podcast@kbrprime.id
(5) Foto “Safiya Firozi salah satu dari 4 empat pilot wanita Angkatan Udara #Afghanistan dirajam sampai MATI oleh #Taliban” | https://bit.ly/3h7xpqX
(4) Kartu Nikah Versi Baru dengan Empat Kolom Foto Istri | https://bit.ly/3nbewHo
(3) Artikel lanjutbaja.site: “Innalillahi, Masjid Meledak Saat Waktu Sholat Jumat, Sebanyak 20 Jamaah Meninggal Dunia, Semoga Husnol Khotimah Aminn” | https://bit.ly/3zO9UdK
(2) Balita divaksin “Upaya Menuju Pemusnahan Massal Umat Islam” | https://bit.ly/3zSy0E8
(1) “BENDERA MERAH PUTIH YG DI KIBAR KAN, saat KEMERDEKAAN berasal dari kain seprei dan kain penjual soto” | https://bit.ly/2Yn0zf6