Webinar: Cara Mengidentifikasi dan Menangkal Hoaks di Internet bagi Tenaga Pendidik

By :

|

|

Saksikan di:

#WebinarDigitalSociety #CaraMenangkalHoaks #BijakBerinternet #GIATSD #DirektoratSekolahDasar #Siberkreasi #SekolahDasar #CerdasBerkarakter

#SahabatSekolahDasar, Hoaks adalah informasi yang sesungguhnya tidak benar, tetapi dibuat seolah-olah benar adanya. Di era digital seperti saat ini, penyebaran hoaks sangat perlu diwaspadai, termasuk di sekolah. Kabar yang viral belum tentu benar, maka jangan mudah termakan hoaks ya #Sahabat, saring sebelum sharing ?.

Apa bahaya hoaks bagi masyarakat khususnya warga sekolah? dan
Bagaimana cara menangkal hoaks bagi tenaga pendidik?

Yuk kita bahas bersama dalam webinar Cara Mengidentifikasi dan Menangkal Hoaks di Internet bagi Tenaga Pendidik yang dilaksanakan pada:

? Kamis, 26 Agustus 2021
? 10.00 s.d 12.00 WIB
?️ Live Streaming YouTube Channel Siberkreasi, Kemkominfo Tv, Direktorat Sekolah Dasar, Pendidikan.id

Keynote Speech:

  1. Semuel A Pangerapan, B.Sc (Dirjen Aptika Kominfo)
  2. Jumeri, S.TP, M.Si (Dirjen PAUD, Dikdas dan Dikmen Kemendikbudristek)
    Narasumber:
  3. Abdul Mukti (Pengembang Teknologi Pembelajaran Kemendikbudristek)
  4. Teguh Arifiyadi (Plt Direktur
    Pengendalian Aplikasi Informatika Kemenkominfo)
  5. Septiaji Eko Nugroho (Ketua Presidium Mafindo)

Moderator:
Ariaty Dano
(Direktorat Sekolah Dasar)

Yuk gunakan kesempatan mengikuti webinar sebaik mungkin dan infokan ke sekolah-sekolah lainnya agar tidak ketinggalan webinar ini ?


Share