Stop Hoaks

Pemilu
Indonesia

Mafindo mendorong pemanfaatan media sosial secara positif, sehingga antar kelompok masyarakat dari berbagai daerah bisa saling menginspirasi, menggugah, berbagi, membangun dan berempati.

  • Rekomendasi Bersama Untuk Sirekap Pemilu 2024

    Rekomendasi Bersama Untuk Sirekap Pemilu 2024

    Mafindo–Pemilu demokratis di Indonesia yang diselenggarakan pasca Reformasi 1998 telah memanfaatkan teknologi untuk menunjang pelaksanaan proses elektoral. Komisi Pemilihan Umum (KPU) yang merupakan satu-satunya lembaga yang diamanahi oleh Undang-undang telah memanfaatkan teknologi mulai dari tingkat kabupaten/kota hingga tingkat pusat/nasional. Pemanfaatan teknologi itu sendiri terus ditingkatkan secara gradual setiap periodenya. Teknologi memiliki peranan penting dalam memudahkan…

    Read more →

  • Tipologi Hoaks Pilpres 2019

    Tipologi Hoaks Pilpres 2019

     

    Read more →

  • Ancaman Hoaks dan Strategi Pemilu 2024

    Ancaman Hoaks dan Strategi Pemilu 2024

    Dengarkan di: https://bit.ly/37VLwhh #RuangPublikKBR #PodcastIndonesia Media sosial jadi sarana berkampanye pemilu. Namun, hoaks jadi musuh terbesar proses demokrasi. Takutnya #pemilu2024 akan muncul persoalan yg sama. Bagaimana tantangan kampanye di medsos? Bagaimana pemetaan MAFINDO soal ini?

    Read more →

  • Obrolan Demokrasi “Manajemen Isu Krisis Hoaks Data Pemilih Jelang Pemilu dan Pemilihan 2024”

    Obrolan Demokrasi “Manajemen Isu Krisis Hoaks Data Pemilih Jelang Pemilu dan Pemilihan 2024”

    #LawanHoax #FactCheck #DigitalLiteracy Hai #KancaPemilih, KPU Kabupaten Bantul menyenggarakan ORASI (Obrolan Demokrasi) dengan tema “Manajemen Isu Krisis Hoaks Data Pemilih Jelang Pemilu dan Pemilihan 2024” pada: Hari/Tanggal: Senin, 27 Desember 2021Pukul: 09.00 WIB Pemateri: Ahmad Shidqi (Anggota Komisioner KPU DIY) Adi Syafitrah (Pemeriksa Fakta Senior MAFINDO) Agus Triyono (ASPIKOM Korwil Jateng DIY)

    Read more →

Satgas Pemilu

Mafindo dalam perjalananya selalu mengajak masyarakat agar aktif dalam kegiatan yang di adakan.

PDR 1 dan 2

Share