logo Mafindo
KOMUNITAS • KERELAWANAN • INDEPENDENSI

MAFINDO

MAFINDO

Masyarakat Antifitnah Indonesia

Siapa Mafindo

Mafindo adalah organisasi kemasyarakatan yang bertujuan menyosialisasikan bahaya informasi bohong (hoaks) dan menciptakan imunitas terhadap hoaks di masyarakat Indonesia.

Artikel Terbaru

Mewujudkan dunia media sosial Indonesia yang positif dan bersih dari fitnah, hasut dan hoaks

  • Musyawarah Kerja Nasional ke VI Mafindo Tahun 2024 “Mafindo Bersinergi, Berkolaborasi, dan Berperan Aktif dalam Mewujudkan Masyarakat Cerdas Digital.”

    Musyawarah Kerja Nasional ke VI Mafindo Tahun 2024 “Mafindo Bersinergi, Berkolaborasi, dan Berperan Aktif dalam Mewujudkan Masyarakat Cerdas Digital.”

    Mafindo, Jakarta–Mafindo merupakan organisasi berbasiskan kerelawanan yang berdiri sejak 19 November 2016. Kini, Mafindo sudah melebarkan sayapnya ke 44 wilayah di Indonesia; dari Tanah Rencong Aceh hingga Bumi Cendrawasih Papua. Meluasnya wilayah Mafindo seiring dengan semakin merebaknya edukasi literasi digital di Indonesia. Telah banyak kegiatan dan program dilaksanakan Mafindo, baik yang berkolaborasi bersama berbagai pemangku…

    Read more →

  • Rilis Hasil Live Fact-Checking Pilkada Serentak 2024

    Rilis Hasil Live Fact-Checking Pilkada Serentak 2024

    Mafindo, Jakarta–Kolaborasi CekFakta menyelenggarakan kegiatan Live Fact-Checking Pilkada 2024 dan membongkar laporan hoaks dari berbagai daerah di Indonesia, Rabu (27/11/2024). Kegiatan ini melibatkan jaringan pemeriksa fakta yang tergabung dari setidaknya 40 media di berbagai wilayah di Indonesia. Kolaborasi ini memantau dan memverifikasi konten di media sosial yang dapat berpotensi mengganggu jalannya proses demokrasi. Berikut adalah…

    Read more →

  • [Siaran Pers] Temuan Riset Mafindo: Mayoritas Warga Belum Bisa Bedakan Hoaks dan Fakta

    [Siaran Pers] Temuan Riset Mafindo: Mayoritas Warga Belum Bisa Bedakan Hoaks dan Fakta

    Mafindo, Jakarta, 20 November 2024—Pemilih Indonesia memiliki literasi hoaks sedang. Mayoritas dari warga belum bisa membedakan antara fakta dan hoaks. Hal itu terungkap dalam diseminasi hasil survei yang dilakukan Masyarakat Antifitnah Indonesia (Mafindo), Rabu (20/11/2024), melalui acara daring. Survei itu dilakukan Komite Litbang Mafindo untuk mendapatkan gambaran  tentang literasi hoaks dan partisipasi politik masyarakat. Survei…

    Read more →

Jarimu Menentukan

Sabar Sebelum Sebar

Satgas Pemilu 2024

Stop Hoaks Pemilu

Aktivitas
Mafindo

Beragam aktivitas Mafindo dari mulai cek fakta, pencegahan hoaks, edukasi literasi digital, kampanye bahaya hoaks, keamanan digital, dan sebagainya.

Lihat Aktivitas Lain

Kegiatan
Mafindo

Pemantauan
Internet

Pemantauan internet atas penyebaran misinformasi/ disinformasi.

Kegiatan Periksa Fakta

Termasuk mengunggah hasil debunk di Forum Facebook Anti Fitnah, Hasut, dan Hoax serta pada basis data publik Mafindo (turnbackhoax.id).

Pendidikan dan sosialisasi publik secara daring

Termasuk mengunggah hasil debunk di Forum Facebook Anti Fitnah, Hasut, dan Hoax serta pada basis data publik Mafindo (turnbackhoax.id).

Mengembangkan aplikasi

Aplikasi yang dikembangkan antara lain: Hoax Buster Tools untuk Android, Hoax Buster Tools untuk iOS, Yudistira (pangkalan data hoaks yang beredar, pangkalan data ini digunakan a.l. oleh CekFakta.com), Kalimasada (WhatsApp Hoax Buster Tools)

Berbagai kampanye daring

Berbagai kampanye daring, berfokus pada kebiasaan internet yang sehat dan menjadi warganet yang bertanggung jawab dan berkesadaran, melalui berbagai platform media sosial a.l. YouTube, Twitter, Instagram.

Pendidikan publik dengan audiens sasaran yang Khusus

Pendidikan publik dengan audiens sasaran yang khusus: menyelenggarakan lokakarya / kelas kecil untuk masyarakat, organisasi, sekolah, dll.

Pendidikan publik dengan audiens sasaran secara umum:

Kampanye di ruang publik seperti taman umum, Hari Bebas Kendaraan Bermotor (Car Free Day), Gelar wicara (talk show) radio (di radio nasional dan radio-radio daerah), Gelar wicara (talk show) TV secara rutin di TVRI untuk memverifikasi informasi; juga gelar wicara di TV Jakarta maupun stasiun TV di daerah.

Pelatihan lain untuk sukarelawan

Pelatihan untuk pelatih, pelatihan berwicara di depan umum, pelatihan pengumpulan dana, dll.

Pendidikan publik dengan audiens sasaran yang Khusus

Kegiatan pengumpulan dana

Seminar dan diskusi publik

Pelatihan dan lokakarya pengecekan fakta untuk umum

Mafindo mendorong pemanfaatan media sosial secara positif, sehingga antar kelompok masyarakat dari berbagai daerah bisa saling menginspirasi, menggugah, berbagi, membangun dan berempati.

Mulai dari diri kita untuk cek fakta

Ragu-ragu dengan kebenaran suatu informasi?

Sekarang anda bisa cek kebenaran suatu informasi dengan menggunakan aplikasi Hoax Buster Tools (HBT). Mafindo bekerja sama dengan Google meluncurkan Aplikasi HBT. HBT adalah aplikasi yang membantu masyarakat umum untuk memeriksa dan memverifikasi informasi.

Aplikasi HBT menyerupai aplikasi Google, masyarakat hanya menyalin tautan ke dalam search tool. Maka akan tampil website-website yang sudah terverifikasi dan dapat menjadi rujukan.

Mafindo Menjadi Anggota Koalisi Masyarakat Sipil

Siberkreasi

Koalisi untuk literasi digital

Koalisi Anti Persekusi (KAP)

Koalisi masyarakat sipil yang berfokus pada upaya memerangi persekusi

Cekfakta.com

Koalisi dengan Asosiasi Media Siber Indonesia (AMSI) dengan Aliansi Jurnalis Independen (AJI) yang menjangkau 22 media daring untuk pangkalan data periksa fakta

Partner

Share